Tak Berkategori

Personil Koramil-12/Teluk Dalam Hadiri Upacara Otonomi Daerah

NISEL, SUARA INDEPENDENTNEWS.ID

Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXIX Tahun 2025 yang dilaksanakan di halaman Kantor Bupati Nias Selatan di hadiri Personil Koramil-12/Teluk Dalam sebagaimana tugas dan tanggung jawab di Wilayah Teritorial untuk mendukung Program Pemerintah menuju Kabupaten Nias Selatan maju. Jum’at (25/04/2025).

Pada acara tersebut di atas Danramil-12/Teluk Dalam Mayor Inf Yus Waruwu S.E turut hadir bersama, Sekda Nisel Ir. Ikhtiar Duha MM, KaAkun Lanal Nias Kapten (S) Sofayedi, Wakapolres Nisel Kompol Wahyu Danil Noor S. SI, OPD Se-kabupaten Nias Selatan sampai selesai kegiatan berjalan lancar dan aman. @ns.

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button