POLRI

Cegah Penyebaran PMK, Polri Terus Lakukan Penyekatan

JAKARTA, suaraindependentnews.id – Polri turut terjun langsung membantu penanganan wabah PMK (Penyakit Mulut dan Kaki) agar tidak semakin meluas.

Berbagai upaya juga telah dilakukan, antara lain dengan mendirikan beberapa pos penyekatan dan pemeriksaan hewan ternak di perbatasan kota/kabupaten.

Di pos-pos darurat PMK ini, personel Polri akan melakukan pemeriksaan terhadap setiap hewan ternak yang melintas, Kamis (30/6/2022).

Selain melakukan penyekatan, jajaran Korps Bhayangkara juga terus melakukan pengawalan terhadap pendistribusian vaksinasi PMK hingga ke daerah-daerah terpencil, termasuk wilayah dengan zona merah. (Humas, Editor by [email protected]).

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button