INTERNASIONAL

Komisioner Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini: Israel Telah Membom 10 Bangunan UNRWA di Gaza Dalam 4 Hari

Komisioner Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini

Gaza | Suaraindependentnews.id – Komisioner Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini Menyampaikan : Israel telah membom 10 bangunan UNRWA di Gaza dalam 4 hari. Di antaranya 7 sekolah dan 2 klinik yang saat ini digunakan sebagai tempat perlindungan bagi ribuan pengungsi. Ujar Lazzarini

“Tidak ada tempat dan tidak ada orang yang aman di Gaza dan utaranya” Jelasnya

Israel melaksanakan kampanye penghancuran bangunan tinggi yang memperparah penderitaan pengungsian paksa” Ucapnya

Penghentian layanan kesehatan di kamp Shati utara Gaza, dan layanan air serta sanitasi beroperasi dengan setengah kapasitas.

Tim UNRWA (11 ribu staf) terus bekerja meskipun dalam kondisi yang tidak manusiawi.

Lazzarini menambahkan “Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mencapai gencatan senjata segera?” Pungkasnya

Oleh Komisioner Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini
Senin 15 September 2025
Editor Terjemah NS

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button