POLRI

Kapolri Pertama Jenderal Raden Said Soekanto Tjokrodiatmodjo

JAKARTA, suaraindependentnews.id – Raden Said Soekanto Tjokrodiatmodjo, Pria kelahiran Bogor pada 7 Juni 1908 ini merupakan sosok seorang Jenderal Polisi yang menjadi Kapolri pertama.
Kiprahnya sangat diperhitungkan dan aktif dalam pergerakan kepanduan Bangsa Indonesia Jong Java pada Tahun 1928.

Perjalanan kariernya di Kepolisian, Tahun 1930 : Mengikuti pendidikan Kepolisian berupa Aspirant Commissaris Van Politie di Sukabumi.

Tahun 1945-1959 : Pada 29 September 1945-15 Desember 1959 menjabat sebagai Kepala Kepolisian Negara (KKN) pertama.
– Tahun 1949 : Pada 25 September 1949 ditugaskan kembali ke Indonesia oleh Bung Hatta.
Pada 16 Desember 1949 menjabat Kembali sebagai Kepala Kepolisian Negara.

Tahun 1993 : Wafat di Jakarta, pada 24 Agustus 1993.
Beberapa Tahun kemudian tepatnya Tanggal 14 Februari 2001 ditetapkan sebagai Bapak Kepolisian Negara Republik Indonesia oleh Presiden Dr. K.H. Abdurrahman Wahid, dan di Tahun 2020 Dianugerahi gelar Pahlawan Nasional oleh Presiden Ir. H. Joko Widodo. (Humas, Editor by [email protected]).

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button