POLRI

Personil Polsek Leuwisari Laksanakan Patroli KRYD Blue Light Dan Sosialisasi Ops Yustisi

POLRES TASIKMALAYA, suaraindependentnews.id – Kegiatan Unit Patroli Blue Light Polsek Leuwisari Melaksanakan Patroli Dialogis Blue Light serta sekaligus Sosialisasi Ops Yustisi di wilayah Hukum Polsek Leuwisari yang meliputi wilayah Kecamatan Leuwisari, Kecamatan Padakembang dan Kecamatan Sariwangi
Kabupaten Tasikmalaya.

Dikatakan oleh Personil Polsek Leuwisari bahwa giat tersebut adalah dalam rangka Pencegahan Pekat, ganguan Kamtibmas, kriminalitas dan Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada warga masyarakat di wilayah hukum Polsek Leuwisari.

Kegiatan Operasi Blue Light Polsek Leuwisari dilaksanakan pada hari
Rabu, 20 Juli 2022, yang dimulai dari pukul 20.10 WIB sampai dengan selesai.
Dengan sasaran operasinya antara lain, dilokasi atau Wilayah, Jalan Raya Leuwisari, Objek Vital, Jalan Cisinga dan Jalan Sariwangi.

Adapun dalam giat tersebut dilaksanakan oleh Kuat Personil sebanyak 2 orang personil, diantaranya oleh Aiptu H. Didin dan Bripka wahyu.

Giat tersebut dengan tujuan Sasaran, yakni sebagai Antisipasi terjadinya gangguan kamtibmas, Seperti Curas, Curat dan Curanmor dan Peredaran/Penjual/Pengguna Miras, Pendisipilan Masyarakat dalam menjalankan Protokol Kesehatan dimasa Pandemi Covid -19.
Yang sekaligus laksanakan Sosialisasi Ops Yustisi.
“Selama dalam giat operasi kami tidak menemukan kejadian gangguan kamtibmas
Namun kami masih menemukan warga masyarakat yang masih
tidak mematuhi pada Protokol Kesehatan, Dan saat itupun langsung kami himbau mengenai manfaat disiplin Prokes dan 5 M nya”, ujar Personil.

“Sebanyak 3 wilayah kecamatan yang terus kami awasi sekaligus kami jaga yakni Kecamatan Sariwangi, kecamatan Leuwisari dan kecamatan Padakembang.
Alhamdulilah operasi Terus kami laksanakan dan wilayah hukum Polsek Leuwisari terus terjaga dan Situasi sampai saat ini kondusif”, pungkas
Kapolsek Leuwisari Iptu Dudung Supriatna. (Humas, Editor by [email protected]).

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button